Alhamdulillah perhelatan besar Touring HUT Ke-9 dan Musyawarah Chapter 2022 ERCI DC untuk memilih Ketua Chapter Periode 2022-2024 telah terlaksana dengan sukses dan lancar. Pada Musyawarah Chapter yang diselenggarakan pada hari Sabtu 26 November 2022 di Hotel Horison Tirta Sanita Kuningan ini telah terpilih Om Dian Eko P. ID ERCI # 5125 sebagai Ketua Chapter […]
Lintas Chapter
3 BAKAL CALON KETUA CHAPTER ERCI DC PERIODE 2022-2024
Perhelatan besar ERCI DC menuju Musyawarah Chapter 2022 untuk memilih Ketua Chapter Periode 2022-2024 tahap pertama telah berhasil memilih 3 Bakal Calon yaitu : 1. Om Budi Setiawan ID ERCI # 1074 2. Om Dian Eko P. ID ERCI # 5125 3. Om Ahmad Fauzi ID ERCI # 5778 Agenda selanjutnya adalah : – 15-21 […]
RANGKAIAN MUSCHAP ERCI DC 2022 DIMULAI
Hari ini tanggal 7 November 2022 perhelatan besar ERCI DC menuju Musyawarah Chapter 2022 untuk memilih Ketua Chapter Periode 2022-2024 dimulai. Dengan agenda : – 7-13 November 2022 : Proses penjaringan 3 orang Bakal Calon Ketua Chapter. – 14 November 2022 : Pengumuman hasil 3 besar Bakal Calon Ketua Chapter. – 15-21 November 2022 : […]
A TRIP TO KUNINGAN
Pada tanggal 26 – 27 November 2022, keluarga besar ERCI Depok Chapter kembali akan menggelar Touring – Musyawarah Chapter dan Gathering yang kali ini bertujuan ke Kuningan, Jawa Barat, sebagai puncak rangkaian acara HUT ERCI Depok Chapter Ke-9. Pemilihan Ketua Chapter periode 2022 – 2024 kali ini seperti halnya pada Musyawarah Chapter sebelumnya akan menggunakan […]
MORENO CUP 2 Tahun 2022 Telah Sukses Digelar
Alhamdulillah event Ertiga Club Indonesia Depok Chapter – Turnamen Bulutangkis Ganda Putra Lintas Chapter ERCI – MORENO CUP 2 Tahun 2022 telah terselenggara dengan sukses pada hari Sabtu 26 Maret 2022 di GOR Bulutangkis Kukusan, Depok. Turnamen yang berjalan mulai jam 09.00 sampai jam 16.00 WIB tersebut dihadiri lebih dari 150 member ERCI Lintas Chapter […]
Puluhan Pebulutangkis Pecinta Otomotif ERCI Siap Ramaikan Turnamen Moreno Cup 2
BOGOR – Sebanyak 36 pasang pebulutangkis dari tujuh wilayah pecinta otomotif Ertiga Club Indonesia (ERCI) wilayah Jabodetabek, siap meramaikan Turnamen Badminton Lintas Chapter, yang bertajuk ‘Moreno Cup 2’ di Gelanggang Olahraga (GOR) Kukusan, Kota Depok, pada 26 Maret 2022. Turnamen bulutangkis berlabel Moreno Cup 2 tahun 2022 kali ini, merupakan event kedua yang digelar. Setelah […]
Kunjungan member Ertiga Club Indonesia Depok Chapter ke ERCI Chapter Lanago (Luhak Nan Tigo)
Takana jo kampuang Induak, ayah, adiak, sadonyo Raso mahimbau imbau den pulang Den takana jo kampuang … Penggalan lirik lagu yang tak asing bagi kita sekalian, dari lagu populer “Kampuang nan jauh di mato”.. Om Indra Chaidir ERCI #2711, member ERCI Depok Chapter yang ahli di bidang IT, developer Aplikasi Mobile ERCI DC, Registrasi Ulang […]
Jelajah Wisata JOGLOSEMAR Ertiga Club Indonesia Depok Chapter
Beberapa tujuan wisata yang dikunjungi Jelajah Wisata JOGLOSEMAR ERCI DC dengan tetap menerapkan standar aturan New Normal yang berlaku serta sepenuhnya mematuhi CHSE (Cleanliness, Health, Safety & Environment) yang diterapkan para pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif di destinasi tujuan. Pasar Seni dan Wisata Gabusan, Bantul Line Up di Pantai Depok Bantul Taman Gumuk Pasir Musium […]
Lensa Mudik Ertiga Club Indonesia Depok Chapter
Indonesia terkenal dengan berbagai budaya dan beraneka ragam tradisi yang tidak akan ditemui di negara manapun. Cintai Indonesia. Cintai negerimu. Tunjukkan keindahan Indonesia seluas-luasnya. Yuk, abadikan momen mudik lebaran kamu. Ikuti lomba foto Instagram ERCI DC. Kriteria: 01. Harus foto karya sendiri, diambil pada momen mudik lebaran 2019. 02. Foto bisa berupa keindahan panorama sepanjang […]
ERCI Depok Chapter dan Jakarta Chapter Menghadiri Talkshow “Punya Mobil Harus Ada Garasi”
Om imam ‘Kemed’ maulana dari ERCI Depok Chapter bersama dengan Om Dhanu dan Om BN dari ERCI Jakarta chapter turut hadir mewakili Ertiga Club Indonesia pada talkshow “Punya Mobil Harus Ada Garasi” yang diadakan oleh IAS Bogor bekerjasama dengan rumah123.com pada hari Minggu, 18 November 2018 di Gedung Atrium, Kota Casablanca. Acara ini dihadiri pula […]